Byzantine Greeks

Bangsa Yunani Bizantium atau Bangsa Bizantium adalah warga negara Yunani atau yang di-Helenisasi-kan pada abad pertengahan di Kekaisaran Bizantium (Kekaisaran Romawi Timur), yang utamanya terpusat di Konstantinopel, selatan Balkan, , Asia Minor (sekarang Turki), Siprus dan pusat-pusat perkotaan besar di Levant dan utara Mesir. Sepanjang Abad Pertengahan, bangsa Yunani Bizantium mengidentifikasikan dirinya sendiri sebagai Romaioi atau Romioi (bahasa Yunani: Ῥωμαῖοι, Ρωμιοί, artinya "bangsa Romawi") dan Graikoi (Γραικοῖ, artinya "bangsa Yunani"), tetapi disebut sebagai "bangsa Bizantium", "bangsa Romawi Bizantium" dan "bangsa Yunani Bizantium" dalam historiografi modern.

Byzantine Greeks

Bangsa Yunani Bizantium atau Bangsa Bizantium adalah warga negara Yunani atau yang di-Helenisasi-kan pada abad pertengahan di Kekaisaran Bizantium (Kekaisaran Romawi Timur), yang utamanya terpusat di Konstantinopel, selatan Balkan, , Asia Minor (sekarang Turki), Siprus dan pusat-pusat perkotaan besar di Levant dan utara Mesir. Sepanjang Abad Pertengahan, bangsa Yunani Bizantium mengidentifikasikan dirinya sendiri sebagai Romaioi atau Romioi (bahasa Yunani: Ῥωμαῖοι, Ρωμιοί, artinya "bangsa Romawi") dan Graikoi (Γραικοῖ, artinya "bangsa Yunani"), tetapi disebut sebagai "bangsa Bizantium", "bangsa Romawi Bizantium" dan "bangsa Yunani Bizantium" dalam historiografi modern.