Ossetian language

Bahasa Ossetia (Dalam bahasa Ossetia: Иронау, Ironau) adalah sebuah bahasa Iran yang dipertuturkan di Ossetia, sebuah wilayah di kaki pegunungan Kaukasus di perbatasan Rusia dan Georgia. Wilayah yang di Rusia disebut Ossetia Utara-Alania (ibu kota: Vladikavkaz), sementara di Georgia disebut Ossetia Selatan (ibu kota: Tskhinvali). Para penutur bahasa Ossetia jumlahnya sekitar 500.000, 60 persen tinggal di Alania, dan 15 persen di Ossetia Selatan. Bentuk sastra bahasa ini memiliki 35 fonem -- 26 konsonan, 7 vokal dan 2 diftong. Selama beberapa waktu digunakan di Ossetia Selatan.

Ossetian language

Bahasa Ossetia (Dalam bahasa Ossetia: Иронау, Ironau) adalah sebuah bahasa Iran yang dipertuturkan di Ossetia, sebuah wilayah di kaki pegunungan Kaukasus di perbatasan Rusia dan Georgia. Wilayah yang di Rusia disebut Ossetia Utara-Alania (ibu kota: Vladikavkaz), sementara di Georgia disebut Ossetia Selatan (ibu kota: Tskhinvali). Para penutur bahasa Ossetia jumlahnya sekitar 500.000, 60 persen tinggal di Alania, dan 15 persen di Ossetia Selatan. Bentuk sastra bahasa ini memiliki 35 fonem -- 26 konsonan, 7 vokal dan 2 diftong. Selama beberapa waktu digunakan di Ossetia Selatan.