S. K. Pottekkatt

Sankaran Kutty Pottekkatt (lahir di Kozhikode, Kerala, India, 14 Maret 1913 – meninggal di Kerala, India, 6 Agustus 1982 pada umur 69 tahun), yang lebih dikenal sebagai S. K. Pottekkatt, adalah seorang penulis Malayalam terkenal asal , India Selatan. Ia adalah pengarang hampir enam puluh buku yang meliputi sepuluh novel, dua puluh empat kumpulan cerita pendek, tiga antologi puisi, delapan bekas catatan perjalanan, empat permainan panggung, sebuah kumpulan esay dan sepasang buku yang berdasarkan pada penglaman pribadi. Pottekkatt memenangkan penghargaan 1961 untuk novel (Kisah sebuah Jalan) dan Penghargaan Jnanpith pada 1980 untuk novel Oru Desathinte Katha (Kisah Orang Lokal), yang dibuat dalam sebuah film pemenang penghargaan. Karya-karyanya diterjemahkan ke dalam bahasa Inggris, Italia

S. K. Pottekkatt

Sankaran Kutty Pottekkatt (lahir di Kozhikode, Kerala, India, 14 Maret 1913 – meninggal di Kerala, India, 6 Agustus 1982 pada umur 69 tahun), yang lebih dikenal sebagai S. K. Pottekkatt, adalah seorang penulis Malayalam terkenal asal , India Selatan. Ia adalah pengarang hampir enam puluh buku yang meliputi sepuluh novel, dua puluh empat kumpulan cerita pendek, tiga antologi puisi, delapan bekas catatan perjalanan, empat permainan panggung, sebuah kumpulan esay dan sepasang buku yang berdasarkan pada penglaman pribadi. Pottekkatt memenangkan penghargaan 1961 untuk novel (Kisah sebuah Jalan) dan Penghargaan Jnanpith pada 1980 untuk novel Oru Desathinte Katha (Kisah Orang Lokal), yang dibuat dalam sebuah film pemenang penghargaan. Karya-karyanya diterjemahkan ke dalam bahasa Inggris, Italia